Training Teknik Menjual dan Strategi Negosiasi (Selling Skills and Negotiation)

PENGANTAR TRAINING SELLING SKILLS AND NEGOTIATION

Tugas utama seorang Account Officer pada perusahaan yaitu meyakinkan calon klien atau klien mengenai produk yang ditawarkan sehingga calon klien/klien tersebut tertarik dan akhirnya membeli produk yang ditawarkan. Dalam prakteknya, hal ini perlu ditingkatkan terutama pada tahap perencanaan menyangkut Tool Kits  (alat bantu) yang perlu disiapkan dalam Sales Planner seperti Benefits, Profit Story, dan Success Story dari produk yang akan ditawarkan. Selain persiapan Sales Planner, kemampuan Account Officer dalam mengatasi keberatan, penolakan, bahkan bila bertemu dengan klien yang sulit juga perlu perhatian. Training ini akan memberikan pemahaman sehingga seorang Account Officer memiliki pengetahuan yang lengkap mengenai calon klien, produk yang akan ditawarkan, produk pesaing, dll. Melalui training ini, peserta juga alan dibekali dengan teknik untuk melakukan negosiasi dengan klien sehingga dapat dicapai kesepakatan dalam selling process.

TUJUAN TRAINING SELLING SKILLS AND NEGOTIATION

Setelah selesai mengikuti Program ini, para peserta akan :

  1. Memiliki kemampuan membuat perencanaan Sales Call secara matang demi untuk meyakinkan calon pelanggan, yaitu dengan membuat Sales Planner yang dilengkapi dengan Profit Story, Success Story, serta Benefits dari produk yang ditawarkan
  2. Memiliki kemampuan mengatasi keberatan pelanggan, apapun keberatannya, karena telah diantisipasi sebelumnya yaitu dengan membuat dan melampirkan  Daftar Kemumgkinan Keberatan serta Cara Mengatasinya (O&R List ? Objections & Respons List) pada Sales Planner
  3. Memiliki kemampuan negosiasi dengan mengetengahkan persamaan untuk memperoleh kesepakatan yang menguntungkan kedua belah pihak (win-win solution), serta sebaliknya memiliki kemampuan dalam mengatasi perbedaan untuk mencegah terjadinya  konflik (lose-lose solution)

BAHAN AJAR

  1. Memahami peran Account Executive sebagai Pengembang Pasar
  2. Mengenal perusahaan dan produk
  3. Mengenal calon pelanggan dan para pesaing di pasar
  4. Bagaimana menjadi Sales Planner
  5. Aspek-aspek utama yang harus ada dalam sebuah Sales Planner
  6. Penggunaan perinsip dasar komunikasi efektif dalam Selling Process
  7. Bagaimana mengantisipasi keberatan pelanggan
  8. Standar aktivitas Account Executive di kantor dan di lapangan
  9. Proses melakukan Sales Presentation step by step
  10. Teknik menjual yang mempengaruhi dan meyakinkan pelanggan dalam Sales Presentation
  11. Penggunaan LAER Proccess dalam merespons keberatan pelanggan
  12. Tehnik menutup Sales Presentation, serta bagaimana menindak-lanjutinya
  13. Mencapai kesepakatan dengan pelanggan melalui negosiasi
  14. Memahami persamaan dan perbedaan antara perusahaan dan pelanggan
  15. Memahami kelebihan dan kekurangan perusahaan dan pelanggan
  16. Prinsip-perinsip dasar negosiasi
  17. Hambatan-hambatan dalam negosiasi, dan cara mengatasinya
  18. Bagaimana merencanakan sebuah negosiasi
  19. Proses melakukan negosiasi step by step
  20. Tehnik membuka dan menutup negosiasi, serta menindak-lanjuti hasilnya

PESERTA YANG DIREKOMENDASIKAN

Account Officer, Funding Officer, Lending Officer, Marketing Staff, Marketing Manager

METODE PELAKSANAAN

Presentasi, Diskusi, Role Play, Studi Kasus

PROFIL TIM PENGAJAR KLIK DI SINI

DURASI

2 hari (efektif 14 jam)

INVESTASI

Normal Class

  • Rp 4.350.000 (Jakarta/Bandung/Bogor/Yogyakarta/Surabaya/Malang)
  • Rp 5.350.000 (Bali/Lombok/Balikpapan/Medan/Makasar)

Online Class

  • Rp 1.750.000 (Online Zoom Meeting)

FASILITAS

Normal Class

  • Sertifikat, Modul soft file & copy, Lunch, 2 x Coffee Break, Training Kit (Tas Jinjing, Blocknote, Ballpoint, Flashdisk, Tas Gemblock), foto bersama, diselenggarakan dihotel berbintang.

Online Class

  • Sertifikat dan Soft Copy Modul

INFORMASI PENDAFTARAN & PROMO

Hub      : 021 – 756 3091
Fax       : 021 – 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

JADWAL TRAINING SELLING SKILLS AND NEGOTIATION TAHUN 2024:

  • 22-23 Januari 2024 Jakarta
  • 19-20 Februari 2024 Bogor
  • 25-26 Maret 2024 Yogyakarta
  • 22-23 April 2024 Bandung
  • 20-21 Mei 2024 Surabaya
  • 24-25 Juni 2024 Jakarta
  • 22-23 Juli 2024 Bogor
  • 19-20 Agustus 2024 Bali
  • 23-24 September 2024 Jakarta
  • 21-22 Oktober 2024 Yogyakarta
  • 25-26 November 2024 Bandung
  • 23-24 Desember 2024 Surabaya

Training Membangun Kepercayaan, Kredibilitas dan Rasa Hormat

PENGANTAR TRAINING MEMBANGUN KEPERCAYAAN, KREDIBILITAS DAN RASA HORMAT

Dalam dunia kerja maupun bisnis langkah awal untuk mendapatkan konsumen adalah dengan membangun sebuah kepercayaan. Kepercayaan itulah yang akan membangun suatu kredibilitas perusahaan. Dengan adanya kredibilitas itu akan muncul Rasa Hormat. Dengan Rasa Hormat ini akan sangat membantu kedua belah pihak dalam transaksi maupun kerja sama. Untuk mencapai tujuan perusahaan membutuhkan tiga hal tersebut yakni, membangun kepercayaan, kredibilitas, dan Rasa Hormat. Apabila ketiga hal ini dapat berjalan berkesinambungan maka tak heran bila perusahaan akan mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Untuk itu kami berikan pelatihan yang bertajuk Membangun Kepercayaan, Kredibilitas dan Rasa Hormat.  Pelatihan ini akan memberikan pemahaman dan pengetahuan mengenai bagaimana cara membangun kepercayaan yang baik, serta menumbuhkan kredibiltas dan Rasa Hormat yang sangat bermanfaat bagi para staff, manajer, maupun direksi ataupun para wirausaha.

TUJUAN TRAINING MEMBANGUN KEPERCAYAAN, KREDIBILITAS DAN RASA HORMAT

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan dapat:

  1. Mampu membangun kepercayaan, kredibilitas, dan rasa hormat dengan baik;
  2. Mampu membantu untuk mencapai tujuan perusahaan;
  3. Mampu menjalin dan menjaga hubungan dengan pihak internal maupun eksternal perusahaan dengan baik

BAHAN AJAR

  1. Konsep dasar Membangun Kepercayaan, Kredibilitas dan Rasa Hormat
  2. Kiat-kiat membangun kepercayaan
  3. Menumbuhkan kredibilitas
  4. Menumbuhkan respect
  5. Hambatan-hambatan dalam membangun kepercayaan
  6. Solusi yang ditawarkan
  7. Studi Kasus dan Diskusi

PESERTA YANG DIREKOMENDASIKAN

Training ini diperuntukkan bagi:

  1. Staff, Supervisor, Manager hingga level di atasnya dari Divisi PR  ataupun Penjualan/ Pemasaran atau divisi lainnya yang membutuhkan training ini;
  2. Wirausaha, Praktisi, Profesional atau siapapun yang ingin menambah pengetahuan mengenai Build Trust, Credibility, Respect.

PROFIL TIM PENGAJAR KLIK DI SINI

DURASI

2 hari (efektif 14 jam)

INVESTASI

Normal Class

  • Rp 4.350.000 (Jakarta/Bandung/Bogor/Yogyakarta/Surabaya/Malang)
  • Rp 5.350.000 (Bali/Lombok/Balikpapan/Medan/Makasar)

Online Class

  • Rp. 1.750.000 (Online Zoom Meeting)

FASILITAS

Normal Class

  • Sertifikat, Modul soft file & copy, Lunch, 2 x Coffee Break, Training Kit (Tas Jinjing, Blocknote, Ballpoint, Flashdisk, Tas Gemblock), foto bersama, diselenggarakan dihotel berbintang.

Online Class

  • Sertifikat dan Soft Copy Modul

INFORMASI PENDAFTARAN & PROMO

Hub      : 021 – 756 3091
Fax       : 021 – 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

JADWAL TRAINING MEMBANGUN KEPERCAYAAN, KREDIBILITAS DAN RASA HORMAT TAHUN 2024:

  • 25-26 Januari 2024 Malang
  • 22-23 Februari 2024 Surabaya
  • 27-28 Maret 2024 Bogor
  • 25-26 April 2024 Surabaya
  • 21-22 Mei 2024 Jakarta
  • 27-28 Juni 2024 Bandung
  • 25-26 Juli 2024 Yogyakarta
  • 22-23 Agustus 2024 Jakarta
  • 26-27 September 2024 Bali
  • 24-25 Oktober 2024 Bogor
  • 28-29 November 2024 Surabaya
  • 26-27 Desember 2024 Bandung

Training Perencanaan Pemasaran yang Efektif

PENGANTAR TRAINING PERENCANAAN PEMASARAN YANG EFEKTIF

Persaingan dunia bisnis yang semakin ketat pada saat ini, menuntut perusahaan untuk lebih kreatif lagi dalam menghadapi persaingan tersebut, salah satunya dengan cara menciptakan produk atau jasa yang diinginkan dan dibutuhkan oleh customer sesuai dengan perkembangan zaman, serta memasarkan produk tersebut sehingga dapat diterima oleh masyarakat luas. Salah satu tolak ukur dalam mengukur keberhasilan produk atau perusahaan bisa melalui kepuasan konsumen atas produk atau perusahaan tersebut. Untuk mendapatkan kepuasan konsumen atau customer satisfication perlu diperhatikan beberapa hal berikut: konsumen mengharapkan produk atau jasa yang berkualitas  tinggi (High Quality), harga yang diberikan kompetitif (Cost Down), serta pelayanan yang prima (On time Delivery). Dengan begitu kepuasan konsumen akan bisa tercapai, dan diharapkan menjadi konsumen yang setia (Continuous Customers). Usaha-usaha untuk memperoleh konsumen yang setia dapat dilakukan oleh bagian atau divisi marketing sebagai pemasar produk atau jasa perusahaan yang berhubungan langsung dengan konsumen. Salah satu media atau metode dalam melakukan pemasaran yang tepat yaitu dengan menerapkan marketing mix atau konsep bauran pemasaran. Training ini akan memberikan pemahaman mengenai marketing management yang efektif beserta contoh aplikasi penerapan konsep-konsep yang ada dalam marketing management.

TUJUAN TRAINING PERENCANAAN PEMASARAN YANG EFEKTIF

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan dapat:

  1. Mampu memahami konsep marketing management
  2. Mampu menerapkan Segmentasi, Sasaran, dan Positioning.
  3. Mampu mengaplikasikan konsep marketing mix
  4. Mampu membuat peramalan penjualan dan marketing plan efektif
  5. Mampu memahami manajemen pengendalian pemasaran

BAHAN AJAR

1. Konsep Pemasaran

  • Definisi Pemasaran dan Manajemen Pemasaran
  • Orientasi dan Filosofi Manajemen Pemasaran
  • Kegiatan Pemasaran.

2. Perilaku Konsumen

  • Konsep Perilaku Konsumen
  • Karakteristik Pasar Organisasi/Bisnis
  • Proses Pengambilan Keputusan Pembelian dari Individu maupun Organisasi/Bisnis

3. Segmentasi, Sasaran, dan Positioning

  • Segmentasi Pasar
  • Pasar Sasaran
  • Positioning

4. Bauran Pemasaran

  • Kebijakan Produk
  • Kebijakan Harga
  • Kebijakan Promosi
  • Kebijakan Distribusi.

5. Strategi dan Perencanaan serta Pengendalian Pemasaran

  • Analisis SWOT dan Strategi Bisnis
  • Peramalan Penjualan
  • Marketing Plan
  • Manajemen Pengendalian Pemasaran

PESERTA YANG DIREKOMENDASIKAN

Para Staf, Supervisor dan Manager di bidang Pemasaran, Penjualan, Pengembangan Bisnis, maupun Pelayanan Pelanggan

PROFIL TIM PENGAJAR KLIK DI SINI

DURASI

2 hari (efektif 14 jam)

INVESTASI

Normal Class

  • Rp 4.350.000 (Jakarta/Bandung/Bogor/Yogyakarta/Surabaya/Malang)
  • Rp 5.350.000 (Bali/Lombok/Balikpapan/Medan/Makasar)

Online Class

  • Rp. 1.750.000 (Online Zoom Meeting)

FASILITAS

Normal Class

  • Sertifikat, Modul soft file & copy, Lunch, 2 x Coffee Break, Training Kit (Tas Jinjing, Blocknote, Ballpoint, Flashdisk, Tas Gemblock), foto bersama, diselenggarakan dihotel berbintang.

Online Class

  • Sertifikat dan Soft Copy Modul

INFORMASI PENDAFTARAN & PROMO

Hub      : 021 – 756 3091
Fax       : 021 – 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

JADWAL TRAINING PERENCANAAN PEMASARAN YANG EFEKTIF TAHUN 2024:

  • 22-23 Januari 2024 Jakarta
  • 19-20 Februari 2024 Bogor
  • 25-26 Maret 2024 Yogyakarta
  • 22-23 April 2024 Bandung
  • 20-21 Mei 2024 Surabaya
  • 24-25 Juni 2024 Jakarta
  • 22-23 Juli 2024 Bogor
  • 19-20 Agustus 2024 Bali
  • 23-24 September 2024 Jakarta
  • 21-22 Oktober 2024 Yogyakarta
  • 25-26 November 2024 Bandung
  • 23-24 Desember 2024 Surabaya

Training Teknik Verifikasi Kredit

PENGANTAR TRAINING VERIFIKASI KREDIT

Proses Analisa kredit harus dilakukan setepat mungkin untuk meminimalisir terjadinya kredit macet bagi perusahaan. Seringkali analisa kredit yang dilakukan kurang maksimal dan mendalam karena informasi yang diperoleh kurang detail, penulisan terkesan dipenuhi asumsi dan opini, kurang terstruktur, bahkan kadang membingungkan bagi bagian Verifikasi Kredit. Proses Verifikasi Kredit merupakan kelanjutan dari proses analisa kredit dan harus dilakukan oleh perusahaan pemberi kredit karena team collection yang sehebat apapun tidak akan dapat berbuat banyak terhadap hasil dari proses awal kredit yang kurang baik. Konsekuensi dari kesalahan dalam analisa kredit dapat mengakibatkan kerugian yang sangat besar bagi perusahaan. Pelatihan ini akan memberikan pemahaman mengenai teknik-teknik dalam verifikasi kredit sehingga dapat meminimalisir kesalahan-kesalahan dalam proses analisa kredit.

TUJUAN TRAINING VERIFIKASI KREDIT

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan dapat:

  1. Membedakan informasi yang akurat atau tidak;
  2. Melakukan beragam teknik dan metode yang efektif dalam proses verifikasi kredit
  3. Mengemas pesan dengan baik ketika melakukan verifikasi dan validasi data calon customer.
  4. Memberikan rekomendasi berdasarkan data dan informasi pendukung yang diperoleh sehingga memudahkan proses approval credit.
  5. Membuat laporan hasil proses Verifikasi Kredit yang baik sehingga mudah digunakan untuk membuat keputusan.

BAHAN AJAR

  1. Pentingnya teknik verifikasi kredit
  2. Aspek Psikologis dalam verifikasi kredit
  3. Teknik komunikasi dalam proses Verifikasi Kredit
  4. Teknik Verifikasi, Membaca Kebohongan Via Analisa Dokumen, Internet, Telpon, dan Berhadapan Langsung
  5. Teknik membangun intuisi
  6. Studi Kasus

PESERTA YANG DIREKOMENDASIKAN

Training ini diperuntukkan bagi:

  1. Credit Surveyor, Credit Analyst, Credit Reviewer, Leasing Officer, Marketing Officer, Account Officer, Legal Staff, Relationship Manager, Branch Manager pada perusahaan jasa keuangan atau perusahaan jasa pembiayaan;
  2. Praktisi, Profesional atau siapapun yang ingin menambah pengetahuan mengenai Verifikasi Kredit.

PROFIL TIM PENGAJAR KLIK DI SINI

DURASI

2 hari (efektif 14 jam)

INVESTASI

Normal Class

  • Rp 4.350.000 (Jakarta/Bandung/Bogor/Yogyakarta/Surabaya/Malang)
  • Rp 5.350.000 (Bali/Lombok/Balikpapan/Medan/Makasar)

Online Class

  • Rp. 1.750.000 (Online Zoom Meeting)

FASILITAS

Normal Class

  • Sertifikat, Modul soft file & copy, Lunch, 2 x Coffee Break, Training Kit (Tas Jinjing, Blocknote, Ballpoint, Flashdisk, Tas Gemblock), foto bersama, diselenggarakan dihotel berbintang.

Online Class

  • Sertifikat dan Soft Copy Modul

INFORMASI PENDAFTARAN & PROMO

Hub      : 021 – 756 3091
Fax       : 021 – 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

JADWAL TRAINING VERIFIKASI KREDIT TAHUN 2024:

  • 18-19 Januari 2024 Malang
  • 15-16 Februari 2024 Bogor
  • 21-22 Maret 2024 Surabaya
  • 18-19 April 2024 Bandung
  • 16-17 Mei 2024 Yogyakarta
  • 20-21 Juni 2024 Jakarta
  • 18-19 Juli 2024 Bali
  • 15-16 Agustus 2024 Bogor
  • 19-20 September 2024 Surabaya
  • 17-18 Oktober 2024 Bandung
  • 21-22 November 2024 Yogyakarta
  • 19-20 Desember 2024 Jakarta

Training Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen

PENGANTAR

Melihat kondisi sekarang ini di mana persaingan dalam dunia usaha semakin ketat, maka untuk menghadapi situasi dan keadaan yang demikian pengusaha harus mampu serta cepat dan tanggap dalam mengambil keputusan agar perusahaan yang didirikan dapat berkembang dengan baik.

Mendirikan suatu perusahaan bukanlah hal yang mudah, namun memelihara dan mengembangkan perusahaan yang sudah didirikan tersebut merupakan suatu pekerjaan yang jauh lebih sulit. Masalah-masalah akan selalu muncul baik dari dalam perusahaan maupun dari luar perusahaan.

Pada dasarnya kepuasan konsumen mencakup perbedaan antara tingkat kepentingan dan kinerja atau hasil yang dirasakan. Dan hakikatnya kepuasan konsumen merupakan evaluasi purna beli di mana alternatif yang dipilih sekurang-kurangnya dapat memberikan hasil (outcome) sama atau melampaui harapan konsumen, sedangkan ketidakpuasan dapat terjadi apabila hasil yang diperoleh tidak memenuhi harapan yang diinginkan konsumen.

Terdapat lima dimensi yang dirancang untuk mengukur kualitas pelayanan yang didasarkan pada perbedaan antara nilai harapan dengan nilai kinerja yang dirasakan oleh konsumen yaitu : Reliability, Responsiveness, Assurance, Emphatydan Tangibles.

Masalah pelayanan sebenarnya bukanlah hal yang sulit atau rumit, tetapi apabila hal ini kurang diperhatikan maka dapat menimbulkan hal-hal yang rawan karena sifatnya yang sangat sensitif.

MATERI

  1. Tangible (berwujud)
  2. Reliability (keandalan)
  3. Responsiveness (keresponsifan)
  4. Competence (pengetahuan dan keterampilan)
  5. Courtesy (perilaku)
  6. Credibility (kejujuran)
  7. Security (keamanan)
  8. Access (kemudahan hubungan)
  9. Communications (komunikasi)
  10. Understanding the customer (mengerti kebutuhan konsumen).

TUJUAN

Setelah mengikuti pelatihan ini, diharapkan peserta dapat pengetahuan perihal kualitas pelayanan, sehingga dapat memberikan kepuasan kepada konsumen, sehingga berakibat dengan dihasilkannya nilai tambah bagi perusahaan.

PESERTA YANG DIREKOMENDASIKAN

Personil yang dapat mengikuti pelatihan yaitu: Supervisor, maupun Staff dari Department Sales, Marketing Promosi dan Department lain yang terkait dengan Optimalisasi Penjualan. Serta bisa untuk pribadi professional yang menginginkan pengembangan dalam bidang Promosi/Penjualan.

METODE PELAKSANAAN 
Presentasi, diskusi, dan studi kasus

PROFIL TIM PENGAJAR KLIK DI SINI

DURASI

2 hari (efektif 14 jam)

INVESTASI

Normal Class

  • Rp 4.350.000 (Jakarta/Bandung/Bogor/Yogyakarta/Surabaya/Malang)
  • Rp 5.350.000 (Bali/Lombok/Balikpapan/Medan/Makasar)

Online Class

  • Rp. 1.750.000 (Online Zoom Meeting)

FASILITAS

Normal Class

  • Sertifikat, Modul soft file & copy, Lunch, 2 x Coffee Break, Training Kit (Tas Jinjing, Blocknote, Ballpoint, Flashdisk, Tas Gemblock), foto bersama, diselenggarakan dihotel berbintang.

Online Class

  • Sertifikat dan Soft Copy Modul

INFORMASI PENDAFTARAN & PROMO

Hub      : 021 – 756 3091
Fax       : 021 – 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

JADWAL TRAINING ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELYANAN TERHADAP KEPUASANN KONSUMEN TAHUN 2024:

  • 11-12 Januari 2024 Malang
  • 06-07 Februari 2024 Bogor
  • 14-15 Maret 2024 Surabaya
  • 08-09 April 2024 Medan
  • 07-08 Mei 2024 Yogyakarta
  • 13-14 Juni 2024 Jakarta
  • 11-12 Juli 2024 Bali
  • 08-09 Agustus 2024 Bogor
  • 12-13 September 2024 Surabaya
  • 10-11 Oktober 2024 Bandung
  • 14-15 November 2024 Yogyakarta
  • 12-13 Desember 2024 Jakarta

Training Marketing & Customer Behavior

PENGANTAR

Bagi mereka yang bergelut dengan dunia pemasaran akan banyak menghadapi tantangan berat dikarena perkembangan perilaku konsumen sangat cepat guna menghadapi tantangan internasional dan lokal, mereka harus mampu memanfaatkan kesempatan untuk meluaskan pemasaran. Banyak yang bergerak dibidang pemasaran berusaha keras untuk tetap pertahankan aspek sosial dari pemasaran termasuk pemasaran setiap segmen usia.

Perilaku konsumen ialah tindakan yang dilakukan oleh individu, kelompok mendapatkan, menghabiskan barang dan jasa guna memenuhi kebutuhannya. Ilmu perilaku konsumen bisa digunakan dalam hal: Strategi Pemasaran, Pengaturan Kebijakan untuk Pemasaran, Pemasaran Untuk Masyarakat dan Informasi Individualis

TUJUAN

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu mengerti tentang perilaku konsumen dan pemasaran, diharapkan mampu mengurangi keganjilan dalam keputusan dan kegagalan pasar. Salah satu hal yang mendasar bagi perusahaan adalah posisi produk yaitu image (Gambar) produk yang melekat dipikiran konsumen akan membantu dalam bersaing.

BAHAN AJAR

  1. Kebijakan Pemasaran
  2. Pemasaran Untuk Masyarakat (Social Market)
  3. Informasi Individualis
  4. Strategi Pemasaran dan Perilaku Konsumen
  5. Analisa Pasar
  6. Segmentasi Pasar
  7. Strategi Pemasaran
  8. Proses Pengambilan Keputusan Konsumen
  9. Sifat dari Perilaku Konsumen
  10. Studi Kasus dan Diskusi

PESERTA YANG DIREKOMENDASIKAN

Training ini diperuntukkan bagi Staff, Supervisor, Manager maupun level di atasnya dari Divisi Marketing, Sales ataupun divisi lainnya yang berkaitan dengan marketing. Praktisi dan professional yang menginginkan pengembangan dalam bidang Manajemen Pemasaran.

METODE PELAKSANAAN 
Presentasi, diskusi, dan studi kasus

PROFIL TIM PENGAJAR KLIK DI SINI

DURASI

2 hari (efektif 14 jam)

INVESTASI

Normal Class

  • Rp 4.350.000 (Jakarta/Bandung/Bogor/Yogyakarta/Surabaya/Malang)
  • Rp 5.350.000 (Bali/Lombok/Balikpapan/Medan/Makasar)

Online Class

  • Rp. 1.750.000 (Online Zoom Meeting)

FASILITAS

Normal Class

  • Sertifikat, Modul soft file & copy, Lunch, 2 x Coffee Break, Training Kit (Tas Jinjing, Blocknote, Ballpoint, Flashdisk, Tas Gemblock), foto bersama, diselenggarakan dihotel berbintang.

Online Class

  • Sertifikat dan Soft Copy Modul

INFORMASI PENDAFTARAN & PROMO

Hub      : 021 – 756 3091
Fax       : 021 – 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

JADWAL TRAINING MARKETING & CUSTOMER BEHAVIOR TAHUN 2024:

  • 08-09 Januari 2024 Jakarta
  • 05-06 Februari 2024 Yogyakarta
  • 12-13 Maret 2024 Bandung
  • 08-09 April 2024 Surabaya
  • 06-07 Mei 2024 Bogor
  • 10-11 Juni 2024 Bali
  • 08-09 Juli 2024 Jakarta
  • 05-06 Agustus 2024 Yogyakarta
  • 09-10 September 2024 Bandung
  • 07-08 Oktober 2024 Surabaya
  • 11-12 November 2024 Bogor
  • 09-10 Desember 2024 Malang
Kami siap bantu anda! Klik disini

Kami siap membantu anda, untuk berdiskusi dengan Tim Kami silahkan klik langsung profile yang sedang online. Jika jaringan sedang sibuk, disebabkan sedang melayani pelanggan lain. Untuk respon cepat selanjutnya kirim email ke: [email protected] untuk pelayanan via Help Desk

Account Executive

Mei Dwi - Head Office

Online

Account Executive

Eva Arlinda- Head Office

Online

Account Executive

Umu Hanifatul - Head Office

Online

Account Executive

Andini - Head office

Online

Mei Dwi - Head OfficeAccount Executive

Halo bapak/ibu adakah yang bisa saya bantu? 00.00

Eva Arlinda- Head OfficeAccount Executive

halo bapak/ibu adakah yang bisa saya bantu? 00.00

Umu Hanifatul - Head OfficeAccount Executive

Maaf bapak/ibu adakah yang bisa saya bantu? 00.00

Andini - Head officeAccount Executive

Halo bapak/ibu ada yang bisa saya bantu? 00.00