Perbedaan Cuaca dan Iklim. Kalian tentu sering mendengar yang namanya cuaca atau iklim. Di berita televisi atau di media cetak sering diulas mengenai keadaan cuaca, prakiraan cuaca atau isu perubahan iklim. Lalu apa bedanya cuaca dengan iklim. Cuaca adalah keadaan atmosfer dalam waktu singkat dan meliputi wilayah yang sempit. Contohnya adalah kalau pagi hujan kemudian siang terang, itulah perubahan cuaca , atau malam hari dingin dan siang hari panas. Iklim adalah keadaan rata-rata atmosfer dalam waktu relatif lama (minimal 30 tahun) dan meliputi wilayah yang luas. Kalau dilihat dalam tabel, kira-kira seperti ini membedakan cuaca dengan iklim. Iklim diklasifikasikan berdasarkan kriteria tertentu. Klasifikasi iklim yang sering dan umum digunakan adalah iklim matahari. Iklim matahari menggolongkan wilayah di bumi berdasarkan gerak semu matahari dan garis lintang. Istilah yang sering dipakai untuk iklim matahari adalah iklim tropis, iklim subtropis, iklim sedang dan iklim kutub. Indonesia karena terletak di wilayah equator maka termasuk ke dalam iklim tropis dimana sinar matahari melimpah sepanjang tahun.
Related Posts
-
Training Achievement Motivation
PENGANTAR Training Achievement Motivation – Motivasi ternyata dapat menjadi pendorong dalam meningkatkan kompetensi sekaligus menciptakan kinerja tinggi melalui kombinasi peningkatan motivasi dan kompetensi. Achievement Motivation merupakan teknik pengembangan diri khususnya dalam hal peningkatan motivasi berprestasi karyawan dalam perusahaan. Mengusulkan teori motivasi dan emosi di mana ascriptions kausal memainkan peran kunci. Bukti disajikan menunjukkan bahwa dalam …
-
Training Panduan Meraih Sertifikasi Guru
PENGANTAR Training Panduan Meraih Sertifikasi Guru- Sertifikasi Guru adalah proses pemberian sertifikat pendidik kepada guru. Sertifikat pendidik diberikan kepada guru yang telah memenuhi standar profesional guru. Guru profesional merupakan syarat mutlak untuk menciptakan sistem dan praktik pendidikan yang berkualitas. manfaat sertifikasi guru antara lain Melindungi profesi guru dari praktik-praktik yang tidak kompeten yang dapat merusak citra …
-
Training Membangun Kompetensi Guru Yang Profesional
PENGANTAR Kompetensi guru sangat berkaitan erat dengan profesionalisme, yaitu guru yang profesional adalah guru yang berkompeten (berkemampuan). Karena itu, kompetensi profesionalisme guru dapat diartikan sebagai kemampuan dan kewenangan guru dalam menjalankan profesi keguruannya dengan berkemampuan yang tinggi. Profesionalisme seorang guru merupakan suatu keharusan untuk mewujudkan sekolah berbasis pengetahuan, yaitu pemahaman tentang pembelajaran, kurikulum, dan perkembangan …
-
Training “Lesson Study” Meningkatkan Mutu Dan Profesionalisme Guru
PENGANTAR Lesson Study yang dalam bahasa Jepang disebut Jugyokenkyu adalah bentuk kegiatan yang dilakukan oleh seorang guru/ sekelompok guru yang bekerja sama dengan orang lain (dosen, guru mata pelajaran yang sama/ guru satu tingkat kelas yang sama, atau guru lainya), merancang kegiatan untuk meningkatkan mutu belajar siswa dari pembelajaran yang dilakukan oleh salah seorang guru …
-
WEBINAR/ONLINE TRAINING
1. Training Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi 08-09 Oktober 2020 Online Zoom Fix Running Yudi Hariyanto,S.sos,MM DAFTAR 2. Training Coaching & Mentoring 12-13 Oktober 2020 Online Zoom Fix Running Marnarita Yarsi, SE, MM DAFTAR 3. Training Human Resources Management 15-16 Oktober 2020 Online Zoom Fix Running Yudi Hariyanto, S.sos, MM DAFTAR 4. Training Manajemen …
-
Asal Minyak Bumi
Minyak Bumi (dalam bahasa Inggris adalah petroleum, dari bahasa Latin petrus – karang dan oleum– minyak), dijuluki juga sebagai emas hitam, adalah cairan kental, coklat gelap, atau kehijauan yang mudah terbakar, yang berada di lapisan atas dari beberapa area di kerak Bumi. Minyak bumi terdiri dari campuran kompleks dari berbagai hidrokarbon, sebagian besar seri alkana, tetapi bervariasi dalam penampilan, komposisi, dan kemurniannya. Minyak bumi terdiri …